Jumat, 02 Juni 2017

2.pengertian Tahbisan



2.      PengertianTahbisanhttps://www.google.co.id/
 







Pada masa lampau, sakramen tahbisan itu disebut juga sakramen imamat tetapi dibatasi pada tugas ekaristi karena menurut anggapan ini, dengan menerima tahbisan seorang imam hanya membuat roti dan anggur menjadi Tubuh dan darah Kristus dan juga di dalam sakramen tobat dengan memberikan Absolusi atau pengampunan dosa. Namun dalam perjalanan waktu sesudah konsili Vatikan II pandangan ini berubah karena dengan sakramen Tahbisan seseoranng secara resmi di urapi sebagai pemimpin gereja yang bertugas untuk mengembalakan gereja dengan sabda dan rahmat Allah ( bdk LG 11). Dan bukan saja dalam sakramen ekaristi dan tobat tetapi dalam seluruh kehidupan dan kegiatan gereja.Sakramen dalam Agama Katolik.Editor Matheus Beny Mite



 http://youtube.com/watch?v=nV8QVAIqIG0 


Tidak ada komentar:

Posting Komentar